Master Chef Indonesia Season 4 akan kembali hadir di layar kaca RCTI yang akan tayang perdana pada Minggu 31 Mei 2015.