Seorang siswi penderita tumor ganas di kaki tetap bersemangat mengikuti Ujian Nasional tingkat SMP di rumahnya.