Seiring dengan membaiknya perekonomian nasional, semakin meningkat pula kemampuan masyarakat dalam membelanjakan pendapatan mereka. Dan salah satu sektor yang banyak diminati adalah bisnis makanan dan minuman.