Argentina memetik kemenangan tipis 2-1 pada laga persahabatan melawan Ekuador di New Jersey, Amerika Serikat.