Saat ini banyak macam olahraga yang bisa dilakukan untuk menjaga kesehatan. Salah satunya dengan Power Swing, olahraga ini menggunakan gerakan yoga dan Pilates.