Puluhan siswa dan siswi pingsan karena tertipu setelah dijanjikan tampil di acara peragaan busana di salah satu hotel berbintang di Pontianak, Kalimantan Barat.