Turunnya Harga Bensin Dongkrak Penjualan Valentine

antja, Jurnalis
Senin 16 Februari 2015 14:51 WIB

Melemahnya harga bensin di Amerika ke kisaran Rp 8.000-an per liter ikut mendongkrak penjualan selama Hari Valentine. Perkiraan peritel sementara ini menunjukkan, total pembelanjaan Valentine melebihi Rp 240 triliun, termasuk untuk perhiasan, coklat dan bunga.

Share :
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Topik Artikel :
Telusuri berita Multimedia lainnya