Pelaku Tabrakan Maut Jalani Tes Urine

Rudy, Jurnalis
Rabu 21 Januari 2015 13:25 WIB

Christopher Daniel Syarif, pelaku tabrakan maut di Pondok Indah, Jakarta Selatan, dibawa ke Badan Narkotika Nasional (BNN) untuk menjalani tes urine atas rekomendasi Lakalantas Polres Jakarta Selatan.

Share :
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Topik Artikel :
Video Lainnya
Telusuri berita Multimedia lainnya