Berhati-hatilah saat Anda memilih pembantu untuk bekerja. Di Palembang, Sumatera Selatan, terbongkar kasus penculikan balita yang dilakukan sindikat perdagangan bayi oleh pembantu.