Setelah menangkap Fariz RM, Polisi kini melakukan pengejaran terhadap para pemasok narkoba yang diduga dikonsumsi musisi kondang tersebut.