Hari ini petugas kembali menemukan tiga jenazah korban tanah longsor di Banjarnegara, Jawa Tengah, sehingga total korban yang berhasil ditemukan mencapai 85 orang.