Meninggalnya Senzo Meyiwa akibat tertembak seorang pencuri saat mencoba melindungi kekasihnya, meninggalkan duka bagi publik Afrika Selatan.