Pesawat latih milik Singapura dipaksa mendarat di Lanud Supadio, Pontianak, Kalimantan Barat, karena melintas wilayah udara Indonesia tanpa ijin.