Seorang kernet truk tewas akibat tabrakan dua truk di tol TB.Simatupang, Jakarta Selatan, dini hari tadi.