Pasca pemilihan Ketua MPR, kemanakah PPP akan menetapkan posisinya. Kisruh internal membuat partai berlambang kabah tersebut terbelah.