Sudah tiga hari alat Parkir Meter terpasang di Jalan Sabang, Jakarta Pusat, namun kurangnya sosialisasi membuat warga kebingungan menggunakan alat parkir tersebut.