Perebutan Tiket 8 Besar LSI

Rudy, Jurnalis
Rabu 03 September 2014 07:42 WIB

Tiket delapan besar tinggal menyisakan Pelita Bandung Raya dan Persija Jakarta. Pelita Bandung Raya akan menghadapi pertandingan hidup mati saat bertandang ke Persita sementara Persija menghadapi Barito Putra.

Share :
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Topik Artikel :
Telusuri berita Multimedia lainnya