Marshanda yang semula ada konflik dengan Ben, kini Marshanda mulai berhubungan baik dengan Ben. Anaknya pun Marshanda ingin Ben menjaganya. OC Kaligis sebagai kuasa hukum Marshanda mengatakan, kliennya tidak menderita Bipolar Disorder seperti yang diberitakan, dia pun yakin hak asuh anak akan tetap ditangan kliennya.