Hari ke-2 penutupan pintu tol dalam kota, kemacetan di Ibukota justru semakin parah. Aturan penutupan pintu tol belum efektif dan perlunya transportasi masal yang memadai untuk mengatasi kemacetan.