Konser tiga dekade Slank di Stadion Utama Gelora Bung Karno, Jakarta, Jumat malam 13 Desember 2013, berlangsung meriah.