Penangguhan Penahanan Diego Belum Dikabulkan

adi, Jurnalis
Senin 12 November 2012 18:00 WIB

Hingga hari ini pemain Timnas Indonesia yang terlibat dalam pengeroyokan pengunjung klub malam Diego Michiels masih ditahan di sel tahanan Mapolsek Metro Tanah Abang, Jakarta Pusat.

Share :
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Topik Artikel :
Telusuri berita Multimedia lainnya