Wartawan Nuansa TV Palu bernama Salahuddin tertembak peluru nyasar saat meliput bentrokan antarwarga lima desa di Kecamatan Marawola, Kabupaten Sigi, Sulawesi Tengah.