Pasangan suami istri Arie Untung dan Venita Arie membeli rumah baru yang terletak di Jagakarsa, Jakarta Selatan. Tujauan dari rumah barunya adalah untuk membahagiakan anak-anak mereka.