Pemerintah Kota Jakarta Selatan secara resmi membuka jalur sepeda sepanjang 1,5 kilometar dari Taman Ayodya sampai kawasan Melawai, Kebayoran Baru.