Sayuran gambas milik salah satu warga di Situbondo, Jawa Timur, mempunyai panjang mencapai satu meter lebih. Di bagian kulitnya keluar air.