Bus sarat penumpang terjun ke sebuah jurang sedalam 120 meter di Toba Samosir, Sumut. Akibatnya, empat penumpang tewas dan 10 terluka.