Fenomena crop circle tercetak apik di atas lahan pertanian seluas ratusan hektare di Sleman, Yogyakarta. Jejak aneh ini sempat menggegerkan warga.