Laura Raih Peran Utama Wanita Terbaik

ferry, Jurnalis
Selasa 07 Desember 2010 12:45 WIB

Artis cantik Laura Basuki tidak menyangka terpilih menjadi pemeran utama wanita terbaik FFI 2010. Sementara, Reza Rahardian terpilih menjadi pemeran utama pria terbaik.

Share :
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Telusuri berita Multimedia lainnya