Aya Tak Malu Disebut Mantan Napi

ferry, Jurnalis
Senin 29 November 2010 11:26 WIB

Artis Andi Soraya mendapatkan cukup tidur selama di Rutan Pondok Bambu, Jakarta Timur. Terkait dengan statusnya sebagai mantan napi, Aya mengaku tidak malu.

Share :
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Telusuri berita Multimedia lainnya