Bencana alam di Indonesia entah kebetulan atau tidak selalu terjadi pada tanggal 26. Seperti yang baru ini letusan Gunung Merapi dan tsunami di Mentawai.