Disiksa, Anak Panti Asuhan Lari ke Polisi

ferry, Jurnalis
Rabu 06 Oktober 2010 13:54 WIB

Puluhan anak dari dua panti asuhan mengadu ke Polsek Gowa, Sulawesi Selatan. Kepada polisi, mereka mengaku sering disiksa oleh pengurus panti.
 

Share :
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Telusuri berita Multimedia lainnya