Kolaborasi dengan RS Harapan Bunda, Okezone Gelar Doctor On The Road
Rabu 19 Maret 2025 23:35 WIB
A
A
A
JAKARTA - Pemimpin Redaksi Okezone.com M Budi Santosa (kanan) bersama Kepala Divisi Pemasaran RS Harapan Bunda Galih Rakacita Rachman meninjau pemeriksaan gratis di Jakarta, Rabu (19/3/2025).
Okezone bersama RS Harapan Bunda menggelar Pemeriksaan Kesehatan Gratis (Mini MCU) dan Talkshow Kesehatan bertajuk "Tetap Sehat Selama Berpuasa". Kegiatan ini menjadi salah satu bentuk kepedulian perusahaan terhadap karyawan.
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Follow
Topik Artikel :
Foto Lainnya