Pesawat Tempur Sukhoi TNI AU Lepaskan Flare di Atas Monas
Rabu 02 Oktober 2024 15:35 WIB
A
A
A
Pesawat tempur Sukhoi Su-27 TNI AU melepaskan flare pada latihan HUT ke-79 TNI di Lapangan Silang Monumen Nasional (Monas), Gambir, Jakarta, Rabu (2/10/2024). Puncak acara HUT ke-79 TNI akan berlangsung di Monas pada 5 Oktober 2024 dengan mengusung tema TNI modern bersama rakyat siap mengawal suksesi pemimpinan nasional untuk Indonesia Maju. ANTARA FOTO/Aprillio Akbar
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Follow
Topik Artikel :
Foto Lainnya