Momen Prabowo Subianto Salami Anies Baswedan saat Penetapan Presiden dan Wakil Presiden Terpilih di KPU
Rabu 24 April 2024 15:42 WIB
A
A
A
Momen presiden terpilih Prabowo Subianto menyalami Anies Baswedan disaksikan wakil presiden terpilh Gibran Rakabuming Raka dan Muhaimin Iskandar di Gedung Komisi Pemilihan Umum (KPU), Jakarta, Rabu (24/4/2024). KPU menetapkan pasangan calon presiden dan wakil presiden nomor urut 2 Prabowo Subianto-Gibran Rakabuming Raka sebagai presiden dan wakil presiden terpilih hasil Pilpres 2024 dengan perolehan suara sebanyak 96.214.691 suara atau 58,59 persen dari total suara sah nasional dan memenuhi sedikitnya 20 persen suara di setiap provinsi yang tersebar di 38 provinsi di Indonesia.
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Follow
Topik Artikel :
Foto Lainnya