Prediksi Kendaraan Melintas di Tol Tangerang-Merak saat Libur Panjang
Kamis 08 Februari 2024 21:44 WIB
A
A
A
Sejumlah kendaraan melintasi jalan Tol Tangerang-Merak di Kota Tangerang, Banten, Kamis (8/2/2024). Astra Tol Tangerang-Merak (Tamer) memprediksi terdapat sebanyak 176.099 ribu kendaraan akan melintasi ruas jalan Tol Tamer pada libur panjang Isra Miraj dan Tahun Baru Imlek sejak Kamis (8/2) hingga Minggu (11/2) atau naik 0,86 persen dibandingkan jumlah tahun 2023 sebanyak 172.253 ribu kendaraan. ANTARA FOTO/Sulthony Hasanuddin/nz.
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Follow
Topik Artikel :
Foto Lainnya