Aksi Anak Logam Jadi Hiburan Penumpang Kapal
Selasa 02 Januari 2024 11:04 WIB
A
A
A
Penumpang kapal penyeberangan melempar uang ke laut yang akan diperebutkan anak logam di Pelabuhan Ketapang Banyuwangi, Jawa Timur, Senin (1/1/2024). Meskipun sudah dilarang oleh pihak pelabuhan karena dapat membahayakan diri serta pelayaran kapal, namun atraksi anak logam menjadi tontonan dan hiburan bagi penumpang kapal selama masa libur Tahun Baru 2024.
ANTARA FOTO/Budi Candra Setya/foc.
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Follow
Topik Artikel :
Foto Lainnya