Ganjar Pranowo Bersama Hary Tanoesoedibjo Temui Ribuan Relawan Bekasi-Cikarang
Sabtu 16 Desember 2023 19:24 WIB
A
A
A
Calon Presiden (Capres) nomor urut 3 Ganjar Pranowo bersama Ketum Partai Perindo Hary Tanoesoedibjo menemui ribuan pendukung dan relawannya di Gedung Rudang, Jatisampurna, Bekasi, Sabtu, (16/12/2024).
Kedatangannya tersebut untuk melakukan konsolidasi pemenangan Pemilihan Presiden (Pilpres) 2024. Dalam konsolidasi tersebut, Ganjar meminta kepada para relawan dan pendukungnya untuk turun ke lapangan menyerap aspirasi masyarakat.
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Follow
Topik Artikel :
Foto Lainnya