Tidak Punya Kantor, Damkar Tasikmalaya Numpang di Pasar Ikan
Selasa 31 Oktober 2023 19:40 WIB
A
A
A
Personil Pemadam Kebakaran (Damkar) Kota Tasikmalaya siaga di Depo Pasar Ikan, Kota Tasikmalaya, Jawa Barat, Selasa (31/10/2023). Sebanyak 44 personil Damkar Kota Tasikmalaya terpaksa menumpang di bangunan bekas kolam ikan milik Dinas Peternakan dan Perikanan akibat tidak memiliki kantor sejak tahun 2021.
(ANTARA FOTO/Adeng Bustomi/tom) (hru)
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Follow
Topik Artikel :
Foto Lainnya