KPK Periksa Tersangka Mantan Mentan Syahrul Yasin Limpo
Jum'at 20 Oktober 2023 16:11 WIB
A
A
A
Tersangka kasus dugaan korupsi di Kementerian Pertanian Syahrul Yasin Limpo berjalan menuju ruang pemeriksaan di Gedung Merah Putih KPK, Jakarta, Jumat (20/10/2023). Mantan Menteri Pertanian itu diperiksa terkait kasus dugaan korupsi pemerasan dalam jabatan dan penerimaan gratifikasi di lingkungan Kementerian Pertanian.
ANTARA FOTO/Fauzan/tom.
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Follow
Topik Artikel :
Foto Lainnya