Sudah Sempat Dibersihkan, Pantai Labuan Banten Kembali Dipenuhi Sampah
Jum'at 15 September 2023 18:07 WIB
A
A
A
Sejumlah anak berjalan di atas tumpukan sampah di Pantai Labuan, Pandeglang, Banten, Jumat (15/9/2023). Tumpukan sampah yang berada di pantai itu sebelumnya sudah dibersihkan oleh Pemerintah daerah setempat beberapa bulan lalu, kini kondisinya kembali dipenuhi sampah yang terbawa gelombang dari laut.
(ANTARA FOTO/Muhammad Bagus Khoirunas/hp) (hru)
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Follow
Topik Artikel :
Foto Lainnya