Mahkamah Konstitusi Tunda Sidang Uji Formil UU Cipta Kerja
Rabu 21 Juni 2023 16:52 WIB
A
A
A
Ketua Mahkamah Konstitusi Anwar Usman memimpin sidang lanjutan uji formil Undang-Undang Cipta Kerja di Mahkamah Konstitusi, Jakarta, Rabu 21 Juni 2023.
Mahkamah Konstitusi (MK) menunda sidang lanjutan uji formil Undang-Undang Cipta Kerja (UU Ciptaker) dengan agenda mendengar keterangan Dewan Perwakilan Rakyat (DPR) dan presiden dengan alasan belum siapnya keterangan dari presiden dan DPR.
(ANTARA FOTO/Akbar Nugroho Gumay) (ddk)
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Follow
Topik Artikel :
Foto Lainnya