Timnas U-22 Indonesia Menang 2-1 dari Timnas Kamboja di Grup A SEA Games 2023
Rabu 10 Mei 2023 21:37 WIB
A
A
A
Pesepak bola Timnas Indonesia U-22 melakukan selebrasi seusai mencetak gol ke gawang Timnas Kamboja saat pertandingan Grup A Sepak Bola SEA Games 2023 di National Olympic Stadium, Phnom Penh, Kamboja, Rabu 10 Mei 2023.
Pertandingan berakhir dengan skor 2-1 untuk kemenangan Garuda Muda julukan Timnas Indonesia U-22. (ANTARA FOTO/M Agung Rajasa) (ddk)
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Follow
Topik Artikel :
Foto Lainnya