Menteri Agama Umumkan Lebaran Idul Fitri 1444 H Jatuh Hari Sabtu 22 April 2023
Kamis 20 April 2023 22:42 WIB
A
A
A
Menteri Agama Yaqut Cholil Qoumas memberikan keterangan pers terkait Sidang Isbat penetapan 1 Syawal 1444 H di Kemenag, Jakarta, Kamis 20 April 2023.
Pemerintah menetapkan Hari Raya Idul Fitri 1 Syawal 1444 H jatuh pada Sabtu 22 April 2023. (Arif Julianto) (ddk)
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Follow
Topik Artikel :
Foto Lainnya