Advertisement
Advertisement
Foto 1 / 2
Perbesar
img-1
Warga berebut gunungan saat tradisi sadranan Ki Ageng Wonolelo.
Foto 2 / 2
Perbesar
img-2
Warga berdoa bersama saat tradisi sadranan Ki Ageng Wonolelo.
thumb-img
thumb-img
Advertisement

Warga Sleman Berburu Gunungan saat Tradisi Sadranan Ki Ageng Wonolelo

Kamis 16 Maret 2023 09:46 WIB
A
A
A

Warga berebut gunungan saat tradisi sadranan Ki Ageng Wonolelo bertajuk “Nyawiji Hanyengkuyung Wonolelo Hangayuh Mukti’ di kawasan Makam Ki Ageng Wonolelo, Pondok Wonolelo, Widodomartani, Ngemplak, Sleman, D.I Yogyakarta, Rabu (15/3/2023). Tradisi yang digelar setahun sekali tersebut menjadi sarana silaturahmi, mendoakan leluhur dan menyambut Ramadhan. 

 

(ANTARA FOTO/Andreas Fitri Atmoko/rwa) (hru)

Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Foto Lainnya