Advertisement
Advertisement
Foto 1 / 2
Perbesar
img-1
Sejumlah pemudik menunggu jadwal keberangkatan bus di kawasan Amplas, Medan
Foto 2 / 2
Perbesar
img-2
Sejumlah pemudik menunggu jadwal keberangkatan bus di kawasan Amplas, Medan
thumb-img
thumb-img
Advertisement

Jumlah Penumpang Bus AKAP di Medan Sumatera Utara Meningkat 50 Persen

Rabu 28 Desember 2022 22:02 WIB
A
A
A
Sejumlah pemudik menunggu jadwal keberangkatan bus di kawasan Amplas, Medan, Sumatera Utara, Rabu 28 Desember 2022.
 
Memasuki libur akhir tahun, sejumlah perusahaan otobus Antar Kota Antar Provinsi (AKAP) mengalami peningkatan jumlah penumpang sebesar 50 persen yaitu dari 100 penumpang per hari menjadi 150 penumpang per hari. (ANTARA FOTO/Fransisco Carolio) (ddk)
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Topik Artikel :
Foto Lainnya