Advertisement
Advertisement
Foto 1 / 4
Perbesar
img-1
Manajer Newcastle United Eddie Howe dan para pemain merayakan setelah pertandingan.
Foto 2 / 4
Perbesar
img-2
Pemain Newcastle United Joe Willock merayakan gol pertama mereka.
Foto 3 / 4
Perbesar
img-3
Manajer Newcastle United Eddie Howe melakukan selebrasi usai pertandingan.
Foto 4 / 4
Perbesar
img-4
Pemain Newcastle United Joe Willock merayakan gol pertama mereka dengan rekan satu tim.
thumb-img
thumb-img
thumb-img
thumb-img
Advertisement

Chelsea Keok di Kandang Newcastle United, The Blues Kalah Tipis 0-1

Minggu 13 November 2022 09:40 WIB
A
A
A

Chelsea gagal memetik kemenangan saat bertandang ke markas Newcastle United di pekan ke-16 Liga Inggris 2022-2023, pada Minggu 13 November 2022 dini hari WIB. Bermain di St James Park, pasukan Graham Potter tersebut tumbang dengan skor tipis 0-1.

Kekalahan Chelsea disebabkan oleh gol Joe Willock di menit 67. Chelsea sendiri menurunkan banyak pemain lapis kedua di laga tersebut. Dengan kekalahan itu, Chelsea tertahan di peringkat kedelapan, sementara Newcastle berada di posisi ketiga.

(Reuters/Lee Smith) (ddk)

Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Foto Lainnya