Gubernur Khofifah Tinjau Lokasi Banjir Kalibaru Banyuwangi
Rabu 09 November 2022 21:27 WIB
A
A
A
Gubernur Jawa Timur Khofifah Indar Parawansa (tengah) bersama sejumlah Forkopimda setempat meninjau lokasi jembatan putus akibat banjir di Dusun Krajan, Kalibaru, Banyuwangi, Jawa Timur, Rabu 9 November 2022.
Pada kunjungannya ke Banyuwangi, Khofifah meninjau lokasi terdampak banjir diantaranya jembatan putus, pemukiman terdampak banjir serta lokasi perkebunan Jatisrono yang akan dijadikan tempat relokasi korban banjir sebanyak 45 kepala keluarga. (ANTARA FOTO/Budi Candra Setya) (ddk)
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Follow
Topik Artikel :
Foto Lainnya