Tim SAR Gabungan Temukan 2 Korban Meninggal Akibat Tanah Longsor di Jeneponto
Minggu 16 Oktober 2022 22:25 WIB
A
A
A
Tim SAR gabungan membawa kantong jenazah korban tanah longsor di Desa Loka, Kabupaten Jeneponto, Sulawesi Selatan, Sabtu 15 Oktober 2022.
Tim SAR gabungan telah menemukan dua korban meninggal dunia akibat tanah longsor yang terjadi pada Sabtu (14/10/2022), sementara satu korban masih dalam pencarian. (ANTARA FOTO/BASARNAS/ABHE) (ddk)
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Follow
Topik Artikel :
Foto Lainnya