Jembatan Antar Desa Terputus saat Banjir Bandang Susulan Melanda Lebak Banten
Selasa 11 Oktober 2022 21:57 WIB
A
A
A
Warga melihat kondisi jembatan yang terputus akibat diterjang banjir bandang di Sukajaya, Lebak, Banten, Selasa 11 Oktober 2022.
Banjir bandang susulan akibat hujan lebat yang terjadi sejak siang tersebut mengakibatkan sejumlah bangunan rumah dan infrastruktur rusak diterjang banjir. (ANTARA FOTO/Muhammad Bagus Khoirunas) (ddk)
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Follow
Topik Artikel :
Foto Lainnya