Usai Peristiwa Kelam, Ketua PSSI Tinjau Stadion Kanjuruhan
Senin 03 Oktober 2022 00:07 WIB
A
A
A
Menpora Zainudin Amali (tengah) bersama Kapolri Jenderal Listyo Sigit Prabowo (kanan) dan Ketua PSSI Mochamad Iriawan (kiri) memberikan keterangan kepada wartawan usai meninjauu Stadion Kanjuruhan, Malang, jawa Timur, Minggu (2/10/2022). Berdasarkan identifikasi dari tim Disaster Victim Identification (DVI) dan Dinas Kesehatan Pemkab dan Kota Malang tercatat 125 korban meninggal dalam peristiwa itu.
(ANTARA FOTO/Zabur Karuru/nym) (hru)
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Follow
Topik Artikel :
Foto Lainnya